Pentingnya Pemberian ASI bagi Pertumbuhan Bayi Usia 0-6 Bulan

Bayi berusia 0-6 bulan mempunyai saluran pencernaan yang masih dalam perkembangan. Maka dari itu, makanan terbaik untuk bayi usia tersebut adalah ASI. Bayi usia 0 bulan perlu menyusu sekitar 8-12 kali dalam sehari. Berikut ini pentingnya pemberian ASI bagi pertumbuhan bayi usia 0-6 bulan. 

  • ASI Memiliki Kandungan Antibodi

ASI mengandung antibodi yang berada pada kolostrum. Antibodi akan menjaga bayi dari serangan virus dan bakteri penyebab penyakit. Kandungan Imunoglobulin A (IgA) pada kolostrum berjumlah besar beserta antibodi pendukung lainnya. Saat seorang ibu terserang penyakit, IgA akan mulai diproduksi. 

Antibodi ini kemudian tercampur dengan ASI yang akhirnya akan diminum bayi saat menyusu. IgA akan membentuk lapisan pelindung di dalam beberapa organ seperti tenggorokan, hidung serta sistem pencernaan bayi. Bayi yang tidak menyusu lebih rentan terhadap penyakit.

  • Menaikkan Berat Badan Bayi

ASI membantu menaikkan berat badan bayi secara ideal artinya tidak akan menyebabkan obesitas. Sebuah penelitian memberikan hasil bahwa tingkat obesitas sekitar 15 hingga 30% lebih rendah pada bayi yang meminum ASI. Pemberian ASI setiap bulan dapat mengurangi resiko sebesar 4% di masa depannya. 

Menaikkan jumlah bakteri baik pada usus yang berpengaruh pada penimbunan lemak. Hormon Leptin yang berperan mengatur nafsu makan serta penimbunan lemak pada usus. Menyusu juga pola asupan ASI teratur secara alami. 

  •  Mencerdaskan Bayi

Kecerdasan bayi dimungkinkan pengaruh dari sentuhan fisik, kontak mata saat menyusui. Dipercaya mencegah timbulnya masalah perilaku serta pembelajaran seiring  pertambahan usia. Dampak yang paling terlihat pada bayi prematur yang mengalami masalah pada perkembangannya. 

  • Pemberian Vaksin Lebih Efektif

Kandungan antibodi alami pada ASI yang diminum bayi memberikan respon cepat saat divaksinasi. Vaksinasi dapat melindungi bayi dari berbagai penyakit serius seperti komplikasi yang bisa menyebabkan kematian. Kinerja vaksin dalam menangkal penyakit jangka panjang menjadi lebih efektif pada bayi yang menyusui. 

Itulah alasan pentingnya pemberian ASI bagi pertumbuhan bayi usia 0-6 bulan. ASI banyak mempunyai kandungan protein dan lemak. Kandungan laktosa pada ASI dari seorang  ibu yang melahirkan prematur memiliki kandungan lebih rendah daripada ibu yang melahirkan dengan waktu normal. 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Kesehatan

Vitamin C : Manfaat, Dosis, Cara Memilih Dan Rekomendasinya

Sebagai salah satu vitamin yang penting bagi kesehatan tubuh, Vitamin C atau asam askorbat telah dikenal luas karena manfaatnya yang luar biasa dalam mendukung sistem kekebalan tubuh, menjaga kulit sehat, dan berperan dalam berbagai fungsi tubuh lainnya. Dalam artikel ini, kita akan membahas manfaat Vitamin C, dosis yang tepat, serta cara memilih suplemen Vitamin C […]

Read More
Kesehatan

Mau Turunkan Berat Badan? Coba Lakukan Ini!

“Pengen deh nurunin berat, tapi kok susah banget, ya?” Apakah kamu suka berpikiran seperti itu? Menganggap menurunkan berat badan merupakan aktivitas yang susah dilakukan. Padahal, tidak susah, loh! Terlebih, jika kamu tahu cara pengelolaan berat badan yang baik. Maka, penurunan berat badan bisa dilakukan dengan mudah tanpa mendapatkan kesulitan sedikit pun. Kalau sudah begini, tentu […]

Read More
Kesehatan

Simak! Nutrisi Penting Untuk Kesehatan Jantung

Penyakit jantung merupakan salah satu ancaman yang banyak dihadapi oleh mereka yang berada di usia di atas 50 tahun. Itu sebabnya penting untuk memahami apa saja nutrisi penting untuk kesehatan jantung. Karena menjaga kesehatan jantung tak ubahnya seperti berinvestasi pada tubuh Anda sendiri. Semakin Anda merawat dan menjaga jantung Anda, maka organ ini akan bekerja […]

Read More